02 Oktober 2020

APEL DAN TABUR BUNGA KORBAN PKI TAHUN 1948 DI MAKAM KRAPYAK DESA NGLOPANG, KEC.PARANG, KAB. MAGETAN

  Jum'at 02 Oktober 2020, Pemuda adalah pemimpin masa depan, giat pemuda Desa Nglopang dalam rangka menjaga agar sejarah tidak di terlupakan dan dapat diwarisi para anak- anak kita. Kegiatan peringatan Haul syuhada korban 48 dan Hari Kesaktian Pancasila ini sudah ketiga kalinya, Rangkaian tahun ini berbeda degan tahun sebelum,Nya, tahun ini karena adanya pandemic  Covid_19,mengharuskan mentaati Protokol Kesehatan Covid-19  tetapi tetap berjalan. Serangkaian peringatan haul syuhada 48 dan hari kesaktian Pancasila Tahun 2020 2 ponpes selaku penasehat kegiatan ini PSM Takeran : Romo KH Zuhdi Tafsir, PP Handurusiyah Jenggrik Nglopang Parang : Romo KH M Hunaini Anasir, Serangkaian kegiatan: a)Doa Kubro di PSM Takeran Rabu 30 september 2020 b) pemutaran film G30SPKI di desa - desa   Kamis, 01 Oktober 2020  - permohonan kerjasama degan takmir dan majlis Sekec. Parang - Doa serentak takmir musholla masjid 01-02 di majlis - tempat masing masing.   Baksos dan doa bersama pelajar dan masyarakat  - kamis, 01 Oktober 2020 pukul 07.00 WIB s/d selesai   Apel ( Upacara ), Tabur Bunga dan Doa bersama Jum'at, 02 okt 2020, Pukul 13.00 WIB s/d selesai. Bersama Forkompinca ,Pemerintah Desa Nglopang, keluarga Korban PKI, Pemuda-Pemudi, ulama , Umaro'. Yang bertempat di makam Krapyak Dukuh Guyangan, Desa Nglopang, Kecamatan Parang Kabupaten Magetan. Berikut Daftar nama para korban keganasan PKI tahun 1948 di makam Krapyak Desa Nglopang : NO NAMA JABATAN ALAMAT 1 M.MARGONO CAMAT PARANG 2 IRAWAN JURU TULIS PARANG 3 HARJO NGULOMO LURAH DS. SUNDUL 4 GIMUN LURAH DS. TAMANARUM 5 KROMO DOSO LURAH DS. PRAGAK 6 DIYUN LURAH DS. BUNGKUK 7 SURO DIKROMO TOKOH DS. BUNGKUK 8 KASAN KASIRAN TOKOH DS. BUNGKUK 9 MANGUN ARSO LURAH DS. PRAGAK 10 KOESNO LURAH DS.SAYUTAN 11 SOEBIRAN LURAH DS.MATEGAL 12 SAIMAN MODIN DS. JOKETRO 13 SOETOREDJO TOKOH KEL. PARANG 14 SOERIDJO DEWAN DS. MATEGAL
WIDODO (SEKRETARIS DESA NGLOPANG)    RIRIN RINDAYANI (BENDAHARA DESA)    WAHYUDI (KAUR PERENCANAAN)    SUGIARTO (KEPALA DESA)